Lewatkan ke konten utama

Cara merubah events pada perubahan qrcode presensi per 1 jam:

ALTER EVENT db_presensi.qr_refresh

ON SCHEDULE EVERY 1 HOUR

STARTS '2024-03-03 00:00:00';

 

karna STARTS bersifat opsional bisa juga langsung dengan:

 

ALTER EVENT db_presensi.qr_refresh

ON SCHEDULE EVERY 1 HOUR;

 

untuk perubahan per 30 menit:

ALTER EVENT db_presensi.qr_refresh

ON SCHEDULE EVERY 30 MINUTE

STARTS '2024-03-03 00:00:00';