Lewatkan ke konten utama

Manajemen Data SPBE

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas telah menerbitkan Permen PPN/Kepala Bappenas Nomor 16 Tahun 2020 tentang Manajemen Data Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik). Permen ini  merupakan tindak lanjut Perpres Nomor 95 Tahun 2018 tentang SPBE yang didalamnya menyatakan pentingnya manajemen data SPBE.